Posted at March 9th, 2022 | Categorised in
Technology
Aplikasi Penerimaan Peserta Didik Baru untuk SMK telah dirancang dan dibuat untuk keperluan PPDB SMK secara individual lembaga.
Alamatnya urlnya http://ppdb.junaidi.web.id
Aplikasi ini secata garis besar terdiri :
- Login untuk aplikasi
- Input Data Calon
- Output di Layar / Printer (oleh calon peserta didik)
- Penetapan daya tampung sekolah.
- Verifikator Pendaftaran oleh Admin
- Setting password login peserta (jika siswa lupa)
- Penetapan kuota kelulusan siswa
- Penetapan rumus kelulusan : (30% x Rata-rata Nilai Raport ) + (70% x Nilai Test)
- Input /Output File Excel (untuk table pengumuman)
- Output table untuk pengolahan data (untuk pengumuman & untuk administrasi kesiswaan).
- Input table, proses untuk penetapan kelulusan (untuk pengumuman)
Form / Kartu yang diperoleh dari Aplikasi
- LEMBAR PENDAFTARAN PPDB
- LEMBAR VERIFIKASI PPDB
- KARTU PESERTA UJIAN
- SURAT PENGUMUMAN PPDB
Uraian selanjutnya ……….
- Login Aplikasi
Register lalu Login, nah ini yang harus diingat oleh para calon siswa agar dapat login untuk selanjutnya. Jika terjadi bener-bener lupa dapat dibantu oleh admin untuk resset password nya.
Selanjutnya input/masukan data berupa
Identitas
- NISN (Uniq/tidak lebih dari satu)
- NPSN
- Nama Calon
- Jenis Kelamin
- Tempat Lahir
- Tanggal Lahir
- Agama
- Gol Darah
- Tinggi Badan
- Berat Badan
- Riwayat Penyakit (penyakit yang sering diderita)
- Status Keluarga anakn ke …. dari …… bersaudara
- Hobby
- Prestasi
- Ho HP / WA Anak (Aktif)
- Alamat
- Desa/Kelurahan
- Kecamatan
- Kabupaten
- Provinsi
(Wajib Isi)
- Sekolah (SLTP) Asal
- No. Urut
- NPSN
- Nama Sekolah
- Alamat Sekolah
- Kabupaten/Kota
- Provinsi
- Orang Tua
- Nama Orang Tua
- Ho HP / WA Ortu (Aktif)
- Alamat
- Kabupaten/Kota
- Provinsi
- Program Keahlian (Pilihan) ⃝ (masuk ke table program_keahlian)
- Nilai Raport SM1 s.d. SM5, nilai minimal 60 permata pelajaran.
- Mat
- IPA
- Bhs Inggris
- Bhs Indonesia
- (Total Otomatis)
- (Rata-rata Otomatis)
Pernyataan di centang data bisa disimpan
Data yang diisikan adalah benar
3. Output di Layar / Printer (oleh calon peserta didik)
- Print Lembar Pendaftaran 1)
- Print Kartu Peserta Seleksi (jika sudah diverifikasi oleh admin) 3)
- Pengumuman Terima / Tidak Terima (jika ikut test tertulis) 4)
4. Penetapan daya tampung sekolah oleh admin
5. Verifikator Pendaftaran oleh Admin dan User/Anggota
- Tanggal Pendaftaran
- Status Pendaftaran
- Print Lembar Verifikasi
- Verifikator Pendaftar oleh admin (read only), dan jika ada perubahan data yang melakukan super admin (read and write).
- Print Kartu Peserta Ujian ( siswa bisa juga), jika verifikasi dinyatakan diterima sebagai calon siswa.
SUPER ADMIN
- Penetapan kuota kelulusan siswa
- Penetapan rumus kelulusan : (30% x Rata-rata Nilai Raport ) + (70% x Nilai Test)
- Input /Output File Excel (untuk table pengumuman)
- Output table untuk pengolahan data (untuk pengumuman & untuk administrasi kesiswaan).
Kami siap menerima pesanan bagi Sekolah yang membutuhkan Aplikasi PPDB tersebut, Call/WA 08126777846 (A. Junaidi)
Terima kasih.
Tags :
Related Post to APLIKASI PPDB SMK 2202
Posted at November 23, 2018
Komputer Server untuk E-Raport ======================= * Server Built Up – Xeon E3-1225 – Ram 8 GB – HDD 1 Tera Byte (TB) – 2X... Read More
Posted at November 21, 2018
Evaluasi dengan sistem online memiliki kelebihan yang tidak mungkin diperoleh pada evaluasi dengan sistem manual atau evaluasi konvensional, yaitu pada kecepatan pengolahan hasil. Ditinjau... Read More
Posted at September 14, 2018
Populernya penggunaan WhatsApp, karena kita merasakan manfaat, kelancaran komunikasi dan gratis lagi penggunaanya. WhatsApp yang kita gunakan saat ini lebih banyak menggunakan WhatsApp Messenger... Read More
Posted at August 10, 2018
Wireless Mifi adalah perangkat yang merupakan perpaduan antara modem, perangkat Wifi dan Router. Jadi Mifi atau mobile wifi adalah satu perangkat dengan beberapa fungsi;... Read More
Posted at August 4, 2018
Dalam berkomunikasi dan mendapatkan informasi sudah terasa sangat mudah dan dengan kondisi ini ada yang sudah menikmati dan ada juga yang belum. Bagi yang... Read More